SAMBUTAN DIREKTUR AKBID YPBHK BREBES Pada Wisuda IX, 27 September 2018

Akademik 27 September 2018      Admin

Assalamu’alaikum Wr.Wb

Yang kami hormati,

  1. Ibu Bupati Kab.Brebes Ibu Hj.Idza Priyanti, SE
  2. Kopertis Wilayah VI / yang mewakili
  3. Kepala SKPD se-Kab.Brebes /yang mewakili
  4. Para Pembina dan Ketua serta seluruh pengelolaYayasan Pend.Bhakti Husada Kab. Brebes
  5. Para Pimpinan institusi PT/ yg mewakilinya
  6. Ketua IBI Kab.Brebes Ibu Hj.Mahmudah, S.ST
  7. Para Direktur RS dan CI lahan Praktek se-Kab.Brebes,
  8. Bapak /ibu Dosen serta para tamu undangan yg tidak dapat saya sebutkan satu persatu
  9. Seluruh Wisudawati Akbid YPBHK Brebes yang saya cintai dan saya banggakan

JADWAL UAS SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2017/2018

Akademik 11 Desember 2017      Suci Utami, S.SiT, M.Kes

Jadwal Ujian silahkan Download disini

 

Kalender Akademik TA 2017-2018

Akademik 08 September 2017      Admin

Kalander AKademik Tahun Akademik 2017-2018 silahkan download disini

Jadwal Kuliah Semester Ganjil Tahun AKademik 2017-2018

Pengumuman 07 September 2017      Admin

Jadwal Kuliah silahkan download disini

Pelaksanaan Semester Pendek Tahun Akademik 2016-2017

Akademik 06 Maret 2017      Admin

Kegiatan Semester Pendek di semester Genap ini akan dilaksanakan di bulan April 2017. Dan bagi mahasiswa yang akan mengikuti kegiatan tersebut diharapkan untuk konsultasi dengan Pembimbing Akademik masing-masing. Berikut jadwal Kegiatan Semester Pendek :

  1. 6-14 Maret 2017 Konsultasi dengan Pembimbing Akademik  dan mengisi Formulir Pendaftaran
  2. 15-18 Maret 2017 Verifikasi data mahasiswa
  3. 20 Maret 2017 Pengumuman Rincian Pembiayaan Semester Pendek
  4. 21-25 Maret 2017 Pembayaran Semester Pendek
  5. 27-31 Maret 2017 Rilis Jadwal Perkuliahan
  6. 3-29 April 2017 Waktu Perkuliahan Semester Pendek
  7. Ujian di tentukan kemudian

Diharapkan kepada semua mahasiswa yang akan mengikuti Semester Pendek untuk mengikuti agenda diatas. Pendaftaran Semester Pendek paling lambat sampai tanggal 14 Maret 2017.  Kami tidak akan menerima data atau formulir Semester Pendek jika lewat dari tanggal 14 Maret 2017.

Log In

Lupa Kata Sandi ? Klik Disini

Kategori

Testimonial

  • Salah satu hal yg membuat hidup saya lebih berharga dan bermakna adalah ketika saya bisa menimba Ilmu sebanyak2nya di AKBID YPBHK Brebes.. Dan Alhmdulillah.. Lgsg dapat menerapkan ilmu tersebut di lapangan kerja setelah diwisuda.... Terimakasih kepada bpak ibu dosen berserta staf jjarannya... Salam Hormat dari sya... Smakin maju dan sukses Kampus Tercintaku... amiin..
    Ika Sri Lestari

Temukan Kami di Facebook